Serial Jon Koplo hadir lagi dalam posting blog Cerita Rakyat Indonesia lagi. Berbeda dengan dua postingan serial Jon Koplo sebelumnya, cerita lucu kali ini ditulis oleh saya sendiri (*jumawa*). Namun, tetap didasarkan pada kisah nyata seorang kawan bernama Teti yang tinggal di Pondok Benda, RT 10/RW03, Jatiasih, Bekasi. Bagaimana cerita selengkapnya?
Setengah perjalanan, secara mendadak, naik seorang pemuda, sebut saja bernama Tom Gembus, menodongkan pisau kepada para penumpang. Koplo yang notabene berasal dari udik langsung gemeteran melihat Tom Gembus beraksi.
“Serahkan seluruh barang berhargamu!” perintah Tom.
Belum Koplo melakukan tindakan apapun, Lady Cempluk segera berkata, “Ini, Bang, ambil saja tas saya. Tapi, jangan ngganggu penumpang lain.”
Tom Gembus tersenyum, dan seperti yang diperintahkan oleh Lady Cempluk, ia segera turun dari Metro Mini untuk segera menghilang.
Jon Koplo yang bingung dengan aksi heroik Cempluk bertanya, “Kok, Ibu rela memberikan tas berharga Ibu kepada perampok itu?”
“Orang itu tas isinya cuman pampers bekas kotoran anak saya ini doing kok,” terang Lady Cempluk.
Wealah, ternyata begitu…
Kumpulan cerita lucu serial Jon Koplo lainnya.[]
Cerita Lucu Singkat: Dihadang Pencopet
Sebagai orang udik yang akhirnya melancong ke Ibukota, Jon Koplo plesir naik Metro Mini. Ia duduk di sebelah seorang wanita, sebut saja Lady Cempluk, yang sedang menggendong bayinya.Setengah perjalanan, secara mendadak, naik seorang pemuda, sebut saja bernama Tom Gembus, menodongkan pisau kepada para penumpang. Koplo yang notabene berasal dari udik langsung gemeteran melihat Tom Gembus beraksi.
“Serahkan seluruh barang berhargamu!” perintah Tom.
Belum Koplo melakukan tindakan apapun, Lady Cempluk segera berkata, “Ini, Bang, ambil saja tas saya. Tapi, jangan ngganggu penumpang lain.”
Tom Gembus tersenyum, dan seperti yang diperintahkan oleh Lady Cempluk, ia segera turun dari Metro Mini untuk segera menghilang.
Jon Koplo yang bingung dengan aksi heroik Cempluk bertanya, “Kok, Ibu rela memberikan tas berharga Ibu kepada perampok itu?”
“Orang itu tas isinya cuman pampers bekas kotoran anak saya ini doing kok,” terang Lady Cempluk.
Wealah, ternyata begitu…
Kumpulan cerita lucu serial Jon Koplo lainnya.[]
Tag :
Cerita Lucu,
Serial Jon Koplo
1 Komentar untuk "Cerita Lucu: Dihadang Pencopet"
wah.. lucu kawan ceritanya